Senin, 23 Desember 2024

Penyebab tanaman venus bisa bergerak biarpun bukan hewan

 Mungkin sebagian orang jadi bertanya-tanya, kenapa tanaman venus kok bisa bergerak menutup daunnya padahal bukan hewan, ataukah sebenarnya venus itu hewan yang menyamar sebagai tumbuhan?

Sayangnya tidak saudara-saudara. Venus memang tumbuhan dengan nama ilmiah  (Dionaea muscipula).

Bagi yang belum tahu tanaman venus, ini penampakannya.


Kecil? Ya memang aslinya kecil, cuma kalo di internet gambarnya besar karena di close up.

Venus flytrap memang menakjubkan. Bayangkan sebuah tumbuhan yang biasanya jadi makanan hewan kok malah ini memakan hewan terutama serangga seperti lalat bahkan kadang juga tikus kecil.

Penyebab tanaman venus ini bisa bergerak itu karena ada rambut merah di ujung kelopak tanaman nya. Ini penampakannya bagi yang belum tahu.


Jadi kalo ada lalat yang hinggap atau menyenggol rambut itu, tanaman itu akan mengatupkan kelopaknya.

Penyebab kenapa venus bisa bergerak dan menutup itu karena di dalam nya itu ada mekanisme seperti tanaman putri malu. Ini penampakan mekanisme nya.


Pasti tahu dong tanaman putri malu, kalo kena sentuh daunnya, maka daun tersebut akan mengkerut sendiri.

Begitu juga tanaman venus ini, kalo ada serangga yang masuk kedalamnya, ia menyentuh saraf tumbuhan ini yang sangat sensitif dan akan mengatup kelopaknya itu. Ini salah satu korbannya.


Terima kasih sudah membaca.

6 komentar:

  1. Oh itu namanya tanaman venus ya, baru tau saya. Pernah lihat beberapa kali tanaman ini sedang memakan lalat tapi lihatnya di film animasi (kartun). Dan saya pikir itu fiktif eh ternyata memang ada.

    BalasHapus
  2. Kirain aku venus itu nama planet doang, ternyata jadi tanduran juga. Warnanya bagus gitu, pantesan dinamakan venus kayak Dewi Romawi

    BalasHapus
  3. jadi hewan yang ketangkep di dalemnya cuma terjebak aja ya gan, gak sampai di makan kayak hewan gitu :D

    BalasHapus
  4. Berarti venus mirip kantong Semar ya, suka tangkap serangga juga.

    BalasHapus
  5. Ah aku pernah belajar soal tanaman ini di pelajaran Biologi waktu SMP. Emang aneh banget bentuknya. Serangganya jadi kering gitu setelah dimakan.

    BalasHapus